Kebijakan privasi ini menjelaskan bagaimana kami mengelola data pribadi pengunjung yang diakses melalui situs web ini. Dengan mengakses dan menggunakan situs web Universitas Hasanuddin, Anda dianggap telah menyetujui kebijakan privasi ini.

Data yang Dikumpulkan

Website Universitas Hasanuddin tidak menggunakan cookie dan tidak menampilkan iklan dari Google AdSense maupun pihak ketiga lainnya. Namun, kami dapat mengumpulkan data tertentu untuk keperluan operasional, antara lain:

Tujuan Pengumpulan Data

Kami mengumpulkan data pengunjung untuk tujuan berikut:

Mekanisme Penyimpanan dan Keamanan Data

Kepada Siapa Data Dibagikan

Data yang dikumpulkan tidak akan dijual, disewakan, atau dibagikan kepada pihak ketiga kecuali:

Informasi Pihak Ketiga

Website ini tidak menggunakan layanan pihak ketiga yang dapat mengumpulkan data pribadi Anda, termasuk cookie analitik, cookie pelacakan, atau iklan.

Hak Pengguna

Sebagai pengguna, Anda memiliki hak sebagai berikut:

Penanggung Jawab

Penanggung jawab pengelolaan situs web Universitas Hasanuddin adalah:
Direktorat Sistem Informasi dan Transformasi Digital (DSITD)
Email: dsitd@unhas.ac.id

Perubahan Kebijakan Privasi

Kami dapat mengubah Kebijakan Privasi ini dari waktu ke waktu untuk mengikuti perkembangan hukum, teknologi, atau kebutuhan operasional. Kami mendorong pengunjung untuk memeriksa kebijakan ini secara berkala. Jika Anda memiliki pertanyaan atau kekhawatiran tentang Kebijakan Privasi ini, jangan ragu untuk menghubungi kami melalui email dsitd@unhas.ac.id.

id_IDBahasa Indonesia