Wakil Dekan Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan (FIKP) Unhas, Siti Aslamyah, mengedukasi masyarakat makan ikan. Hal ini disampaikan Siti Aslamyah saat menghadiri program Bina Desa Mahasiswa saat menggelar penyuluhan kepada murid kelas V dan VI SDN Bucinri, Kelurahan Mappasaile, Pangkep, Sabtu (14/10/2023)….
read more